Cara Mengatasi This Site Cant Be Reached Dalam 1 Menit

17 Mei 2022



Selamat Sore kawan, pada hari Jumat ini mimin akan berbagi tutorial yaitu Cara Mengatasi This site can’t be reached

 

Biasanya ketika kita melakukan browsing pada sebuah website lalu akan mendapatkan error This site can’t be reached seperti pada gambar di atas.

Sebenarnya websitenya tidak error kalau kita akses lewat android mungkin, atau kita akses dengan komputer lain, tapi hanya error ketika di akses oleh komputer kita sendiri.

 

Silakan buka cmd pada komputer kalian dengan cara klik WINDOW + R, nanti akan muncul kotak box lalu ketik saja cmd

 

Kemudian jika sudah masuk ke cmdnya lalu ketik 3 perintah utama ini

ipconfig /release

 

 

Lalu ketikkan perintah berikut

ipconfig /all

 

 

dan yang terakhir ketikkan perintah berikut

ipconfig /flushdns

 

Kemudian silakan kalian restart browser kalian dan jika tetap error silakan restart jaringan kalian, atau jika menggunakan hotspot dari hp cukup matikan hidupkan saja mode pesawatnya

baiklah mungkin itu saja Cara Mengatasi This site can’t be reached

Demikianlah Semoga bermanfaat, dan seperti biasa jangan lupa tidur malam wkwk.

#Cara Mengatasi This site can’t be reached #This site can’t be reached #DNS_PROBE_FINISHED_NXDOMAIN #error